Pengertian, Jenis, Syarat, dan Nilai Moral dalam Dongeng 2019

ilmubindo.com_ Kali ini admin akan membagikan "Pengertian, Jenis, Syarat, dan Nilai Moral dalam Dongeng." Semoga apa yang admin bagikan ini dapat membantu anak didik dalam mencari referensi tentang "Pengertian, Jenis, Syarat, dan Nilai Moral dalam Dongeng." Dan harapannya apa yang admin bagikan ini dapat memberikan dampak positif yang baik bagi perkembangan anak didik, khususnya dalam memahami lebih dalam dalam tentang dongeng. Semoga bermanfaat dan terima kasih.

Pengertian, Jenis, Syarat, dan Nilai Moral dalam Dongeng 2019
www.ilmubindo.com

Pengertian dongeng adalah bentuk prosa lama yang masih digemari, dulu  diceritakan dari mulut ke mulut (leluri).

Jenis-jenis dongeng:
1. Dongeng : diyakini tidak benar-benar terjadi dan tidak terkait pada waktu dan tempat.
2. Mite/Mitos : diyakini pernah terjadi, tokohnya para dewa, manusia setengah dewa atau bisa juga makhluk halus dan erat kaitannya dengan kepercayaan masyarakat.
3. Legenda : diyakini pernah ada/terjadi, tokohnya manusia. Biasanya berisi cerita mengenai asal-usul nama suatu tempat.

Syarat-syarat dongeng yang baik adalah:
1. urutan cerita teratur
2. menggunakan vokal, lafal, intonasi, gerak, dan ekspresi.

Nilai moral yang terkandung dalam dongeng Timun Mas adalah sebagai berikut:
1. Menepati janji, tabah, dan bertanggung jawab akan membawa kemuliaan di kemudian hari.
2. Setia berbakti kepada orang tua dan percaya bahwa yang Maha Kuasa akan menyelamtkan hidup kita.
3. Sehebat apapun, sekuat apapun, bila itu dipergunakan untuk angkara murka atau kejahatan pada akhirnya akan kalah dan hancur. Hal itu dialami Buto Ijo yang merasa perkasa, ditakuti dan tak terkalahkan yang pada akhirnya mati karena ambisinya. Jadi janganlah bertindak sewenang-wenang. 

Demikianlah yang dapat admin bagikan tentang pengertian, jenis, syarat dan nilai moral dalam dongeng. Semoga apa yang admin bagikan ini bermanfaat buat kemajuan belajar anak didik di sekolah. Semoga bermanfaat dan terima kasih.