Contoh Penggunaan Kata Baku dan Tidak Baku dalam Teks Berita | Bahasa Indonesia SMP 2019

ilmubindo.com_ Kali ini admin akan membagikan contoh penggunaan kata baku dan kata tidak  baku dalam teks berita. Semoga apa yang admin bagikan ini dapat membantu anak didik dalam mencari referensi tentang kata baku dan kata tidak baku dalam teks berita. Dan harapannya apa yang admin bagikan ini dapat memberikan dampak positif yang baik bagi kemajuan belajar anak didik di sekola khususnya dalam memahami lebih luas tentang bagaimana kata baku dan tidak baku dalam teks berita. Selamat belajar dan semoga bermanfaat.

Contoh Penggunaan Kata Baku dan Tidak Baku dalam Teks Berita | Bahasa Indonesia SMP 2019
www.ilmubindo.com

Kata baku adalah kata yang digunakan sudah sesuai dengan pedoman atau kaidah bahasa yang telah di tentukan, atau kata baku adalah kata yang sudah benar dengan aturan maupun ejaan kaidah bahasa Indonesia dan sumber utama dari bahasa baku yaitu Kamus Besar Bahasa Indonesia (KBBI). Kata baku umumnya digunakan pada kalimat yang resmi, baik itu dalam suatu tulisan maupun dalam pengungkapan kata-kata.

Kata tidak baku adalah kata yang digunakan tidak sesuai dengan kaidah bahasa Indonesia. Ketidakbakuan suatu kata bukan hanya ditimbulkan oleh salah penulisan saja, akan tetapi bisa juga disebabkan oleh pengucapan yang salah dan penyusunan suatu kalimat yang tidak benar. Biasanya kata tidak baku selalu muncul dalam percakapan sehari-hari.

Contoh Kata Baku dan Tidak Baku:
Baku
Tidak Baku
Baku
Tidak Baku
Abjad
Abjat
Advokat
Adpokat
Afdal
Afdol
Akhlak
Ahlak
Aktif
Aktip
Aktivitas
Aktifitas
Ambeien
Ambeyen
Ambulans
Ambulan
Amandemen
Amandemen
Analisis
Analisa
Andal
Handal
Amfibi
Apmphibi
Antena
Antene
Antre
Antri
Apotek
Apotik
Asas
Azas
Ateis
Atheis
Atlet
Atlit
Atmosfer
Atmosfir
Azan
Adzan
Balans
Balan
Balsam
Balsem
Batalion
Batalyon
Baterai
Baterei
Berandal
Brandal
Belum
Belom
Besok
Esok
Biosfer
Biosfir
Blanko
Blangko
Brankas
Brangkas
Budek
Budeg
Bus
Bis
Cabai
Cabe
Capai
Capek
Cedera
Cidera
Cendikiawan
Cendikiawan
Cendera Mata
Cinderamata
Cengkeram
Cengkram
Cengkih
Cengkeh
Cokelat
Coklat
Debitur
Debitor
Dekret
Dekrit
Depot
Depo
Detail
Detil
Deviasi
Defiasi
Diagnosis
Diagnosa
Diskotek
Diskotik
Distilasi
Destilasi
Dolar
Dollar
Drainase
Drainage
Dramatisasi
Dramatisir
Durian
Duren
Efektif
Efektip
Ekstra
Extra
Elite
Elit
Embus
Hembus
Esai
Esei
Februari
Pebruari
Formal
Formil
Foto
Photo

Demikianlah yang dapat admin bagikan tentang contoh kata baku dan tidak baku dalam teks berita. Semoga apa yang admin bagikan ini dapat membantu anak didik dalam mencari bahan tugas tentang kata baku dan tidak baku dalam teks berita materi bahasa Indonesia di kelas VIII. Semoga apa yang kalian harapkan sesuai dengan kenyataan. Selamat belajar dan semoga sukses.