ilmubindo.com - Pada kesempatan kali ini admin akan membagikan kumpulan contoh soal kata penghubung (konjungsi) dilengkapi dengan kunci jawaban dalam mata pelajaran bahasa Indonesia kelas 9 revisi terbaru Kurikulum 2013. Semoga apa yang admin bagikan kali ini dapat membantu Bapak, Ibu Guru, dan peserta didik dalam mencari referensi seputar contoh soal kata penghubung (konjungsi) dilengkapi dengan kunci jawaban dalam mata pelajaran bahasa Indonesia kelas 9 revisi terbaru.

Gambar: freepik.com
1. Ledakan bom itu sangat hebat ... meruntuhkan atap-atap gedung.
A. karena
B. sehingga
C. daripada
D. setelah
2. Kucing ... anak-anaknya yang baru lahir kemarin terlihat sehat.
A. atau
B. tetapi
C. dan
D. serta
3. Anda datang ke rumah saya ... saya datang ke rumah Anda.
A. tetapi
B. melainkan
C. dan
D. atau
4. Ray Silaban malas minum obat, ... dia sedang demam.
A. atau
B. tetapi
C. padahal
D. serta
5. ... turun hujan, aku tidak masuk sekolah.
A. karena
B. dengan
C. sehingga
D. sampai
6. Kakak ... nenek akan datang minggu depan.
A. serta
B. atau
C. padahal
D. tetapi
7. Ia segera masuk ke kamar ... berganti pakaian.
A. sedangkan
B. melainkan
C. lalu
D. atau
8. Jahe ... santan bisa dibuat menjadi minuman tradisional yang enak.
A. serta
B. atau
C. dan
D. tetapi
9. Orang tua gadis itu sedih ... kecewa terhadap anaknya.
A. sedangkan
B. serta
C. kemudian
D. lalu
10. Dia cantik ... sayang terlalu sombong.
A. atau
B. tetapi
C. dan
D. serta
11. Dian masih sering pulang malam ... malah pagi hari.
A. atau
B. namun
C. dan
D. lalu
12. Ibuku ... ayahku akan pergi ke Jakarta besok.
A. atau
B. tetapi
C. padahal
D. serta
13. ... bermain hujan-hujanan, Andi menjadi sakit.
A. karena
B. meskipun
C. setelah
D. sehingga
14. Ibunya baik ... anaknya punya sifat yang kurang baik.
A. atau
B. tetapi
C. dan
D. serta
15. Partisipasi masyarakat dalam keluarga berencana meningkat ... mereka menyadari manfaat keluarga kecil.
A. namun
B. dengan
C. setelah
D. sehingga
16. Jeconiah ingin kurus, ... Harland justru ingin gemuk.
A. melainkan
B. atau
C. padahal
D. sedangkan
17. Dia tidak sakit ... malas saja.
A. dan
B. serta
C. melainkan
D. atau
18. Kamu ingin membeli es krim ... buku.
A. melainkan
B. atau
C. padahal
D. sedangkan
19. Orang tua itu mengatakan.
anak gadisnya mencintai pemuda itu.
Buatlah kalimat majemuknya ....
A. Orang tua itu mengatakan setelah anak gadisnya mencintai pemuda itu.
B. Orang tua itu mengatakan karena anak gadisnya mencintai pemuda itu.
C. Orang tua itu mengatakan biarpun anak gadisnya mencintai pemuda itu.
D. Orang tua itu mengatakan bahwa anak gadisnya mencintai pemuda itu.
20. Anita sibuk membersihkan rumah, ... Yandi duduk santai.
Kata penghubung yang tepat untuk kalimat di atas adalah ....
A. walaupun
B. dan
C. karena
D. tetapi
21. Orang tua gadis itu sedih ... kecewa terhadap anaknya.
A. sedangkan
B. serta
C. kemudian
D. lalu
22. Andi anak yang rajin tetapi dia pemalas.
Kalimat diatas menyatakan hubungan ....
A. Peralihan antar kalimat
B. Pendampingan antar kalimat
C. Perlawanan antar kalimat
D. Pemilihan antar kalimat
23. Partisipasi masyarakat dalam keluarga berencana meningkat ... mereka menyadari manfaat keluarga kecil.
A. namun
B. dengan
C. setelah
D. sehingga
24. Mereka membersihkan lingkungan dengan bergotong-royong. Kalimat diatas menggunakan kata penghubung ....
A. Cara
B. Syarat
C. Tujuan
D. Waktu
25. Ledakan bom itu sangat hebat ... meruntuhkan atap-atap gedung.
A. karena
B. sehingga
C. daripada
D. setelah
26. Para nelayan bersyukur kepada Tuhan ... hasil tangkapan yang melimpah.
A. tetapi
B. karena
C. dan
D. walaupun
27. Kata penghubung pertentangan digunakan dalam pernyataan ....
A. Sudah tiga kali Pak Iwang memperingatkan anak buahnya, tetapi tetap saja tidak dihiraukan.
B. Jangan melarang keinginanku atau keinginannya.
C. Ayah marah sekali kepada kami karena kami tidak mematuhi perintahnya.
D. Randy minta maaf setelah melihat Rindy menangis.
28. Jika ingin mencari arti suatu kata, maka kita dapat menggunakan ....
A. Buku tulis
B. Kamus
C. Buku gambar
D. Kalkulator
29. Roni mencubit pipi Rona, adiknya ... gemas dengan kelucuannya.
Kata penghubung yang tepat melengkapi kalimat diatas adalah ....
A. Kalau
B. Karena
C. Ketika
D. Seperti
30. Kalimat yang menggunakan kata penghubung yang benar adalah ....
A. Anak itu kurang gizi meskipun badannya kurus.
B. Dimas suka bermain sepak bola dengan catur.
C. Adik kurang tidur, tetapi mengantuk.
D. Sejak kecil, Adik suka membaca dan menulis.
31. Otak anak-anak menyerap radiasi ponsel dua kali ... banyak ... orang dewasa. Radiasi ponsel memberikan pengaruh buruk bagi kesehatan terutama anak-anak, ... temuan penelitian tersebut belum final. Ada baiknya ... kita menjauhkan ponsel dari anak-anak sejak dini.
Kata penghubung yang tepat untuk melengkapi paragraf tersebut adalah ....
A. Lebih, daripada, terhadap, bilamana
B. Sama, dengan, untuk, kalau
C. Lebih, daripada, bagi, jika
D. Lebih, daripada, meskipun, jika
32. Bapak tetap pergi ke kantor, ... wabah virus Corona semakin merajalela.
A. lalu
B. dan
C. tetapi
D. meskipun
33. Verena sibuk membersikan rumah, ... Roni duduk santai. Konjungsi yang tepat untuk melengkapi kalimat di atas adalah ....
A. Walaupun
B. Saat
C. Tetapi
D. Dan
34. Kata penghubung yang menunjukkan perbandingan antar kalimat adalah ....
A. atau
B. tetapi
C. dan
D. lalu
35. Otak anak-anak menyerap radiasi ponsel dua kali ... banyak ... orang dewasa. Radiasi ponsel memberikan pengaruh buruk bagi kesehatan terutama anak-anak, ... temuan penelitian tersebut belum final. Ada baiknya ... kita menjauhkan ponsel dari anak-anak sejak dini.
Kata penghubung yang tepat untuk melengkapi paragraf tersebut adalah ....
A. Sama, dengan, kepada, apabila
B. Lebih, daripada, meskipun, jika
C. Sama, dengan, untuk, kalau
D. Lebih, daripada, bagi, jika
36. Semua usaha sudah dokter lakukan ... pasien positif virus Corona dapat segera sembuh.
A. walaupun
B. seandainya
C. supaya
D. jika
37. Beberapa kawasan di Kalimantan Tengah masih tertutup kabut asap, ...]Pemerintah sudah menurunkan hujan buatan untuk mengurangi ketebalan kabut. Kabut asap yang terjadi di Kalimantan Tengah dan menutupi beberapa negara tetangga menunjukkan ... sistem pembakaran untuk pembukaan lahan baru masih buruk ... tidak segera diantisipasi, dampak kabut asap akan semakin meluas.
Kata penghubung yang tepat untuk melengkapi paragraf tersebut adalah ....
A. meskipun, bahwa, jika
B. walaupun, karena, seandainya
C. biarpun, untuk, kalau
D. walaupun, bagi, bilamana
38. Semua siswa pasti lulus ujian, ... rajin belajar.
Kata penghubung yang tepat adalah ....
A. namun
B. ketika
C. apabila
D. meskipun
39. Sekelompok burung bangau menyerbu lapangan udara Adisutjipto, Yogyakarta, sejak Rabu, 11 November 2015. Burung bangau itu [...]. Mereka sedang melakukan migrasi. Keberadaan mereka memenuhi lapangan udara. Beberapa dari mereka tampak [...]. Bahkan, ada burung yang tidak memiliki kekuatan terbang dan tertabrak pesawat di landasan pacu. Gangguan penerbangan pesawat akibat keberadaan burung bangau itu [...].
Frasa yang tepat untuk melengkapi paragraf tersebut adalah ....
A. sangat banyak, sangat lemah, sangat kecil
B. agak banyak, masih lemah, cukup kecil
C. sangat banyak, paling lemah, cukup kecil
D. cukup banyak, agak lemah, lebih kecil
40. Yulinda membaca majalah ... Raka bermain catur.
A. dan
B. supaya
C. sedangkan
D. kemudian
41. Setelah mendengar berita kebakaran itu, Amir pergi ke luar, [...] berlari, [...] berteriak sambil menangis.
Konjungsi yang tepat untuk melengkapi kalimat tersebut adalah ....
A. dan, karena
B. kemudian, lalu
C. dan, sehingga
D. hingga, maka
42. Ayah pulang dari kantor ... ibu memasak di dapur.
A. ketika
B. lalu
C. supaya
D. dan
43. Tahun 2014, bendera Babymetal makin berkibar oleh meluncurkan album perdana Babymetal yang terjual ketika mencapai 37.463 copy dan menempati peringkat keempat di tangga lagu Oricon juga peringkat ketiga di Billboard Jepang. Bahkan, album ini dan berada di posisi teratas iTunes Metal Chart di Amerika Serikat, Britania Raya, dan Jerman. Ini adalah pencapaian puncak musisi Jepangdengan pertama kalinya dalam sejarah.
Perbaikan kata konjungsi (penghubung) yang tercetak miring pada paragraf tersebut adalah ....
A. Dengan, hingga, dan, juga, untuk
B. Dengan, hingga, dan, juga, untuk
C. Dengan, oleh, agar, ketika, dan
D. Oleh, agar, ketika, dan, dengan
44. Claus giat berlatih soal Matematika ... ia bisa mengerjakan ujian di sekolah.
A. kemudian
B. sedangkan
C. supaya
D. dan
45. Setelah mendengar berita kebakaran itu, Amir pergi ke luar, [...] berlari, [...] berteriak sambil menangis.
Konjungsi yang tepat untuk melengkapi kalimat tersebut adalah ....
A. dan, karena
B. kemudian, lalu
C. dan, sehingga
D. hingga, maka
46. My Love melepas sepatunya ... memasukkan kakinya ke kolam.
A. sedangkan
B. supaya
C. dan
D. kemudian
47. Pendidikan kesehatan di sekolah bertujuan agar murid mengetahui fakta-fakta ilmiah tentang kesehatan, memiliki sikap yang menyetujui keadaan sehat dan melaksanakan kebiasaan baik untuk hidup sehat,... kesehatan sendiri maupun komunitas bertambah baik.
Konjungsi yang tepat untuk melengkapi kalimat di atas adalah ....
A. oleh karena itu
B. dan
C. ketika
D. sehingga
48. Dimas menggiring bola, ... menendangnya ke arah gawang.
A. tetapi
B. lalu
C. akibatnya
D. ketika
49. Diperlukan proses yang panjang untuk menghasilkan kopi luwak yang nikmat. Biji kopi yang benar-benar segar dan berwarna merah yang akan digunakan. ..., biji kopi dipilih dengan memisahkan biji kopi yang segar dan busuk dengan cara direndam. Biji kopi yang baik akan tenggelam, … yang busuk akan mengapung, ... biji kopi tersebut diberikan kepada musang atau luwak jenis binturong dan bulan (luwak pemakan kopi). Dalam proses ini, luwak mempunyai peran yang sangat penting karena indera penciumannya hanya akan memilih biji kopi sempurna.
Konjungsi yang tepat untuk melengkapi paragraf tersebut adalah ....
A. selanjutnya, sedangkan, kemudian
B. kemudian, bahkan, selanjutnya
C. kemudian, karena, sementara
D. sementara , bahkan, kemudian
50. Kemarau yang terjadi pada tahun ini sangat panjang, ... sungai-sungai ikut mengering.
A. tetapi
B. ketika
C. akibatnya
D. lalu
51. Ketty akan menikah jika ia sudah menemukan orang yang tepat.
Konjungsi yang digunakan pada kalimat diatas adalah jenis antar klausa Subordinatif bermakna ....
A. Hasil
B. Waktu
C. Syarat
D. Atributif
52. Galang memiliki hobi membaca, ... Maria memiliki hobi melukis.
A. sedangkan
B. dan
C. lalu
D. tapi
53. Bonita beryanyi di kamar, sedangkan Doni bermain gitar di teras.
Konjungsi pada kalimat diatas termasuk jenis ....
A. Korelatif
B. Sebab Akibat
C. Koordinatif
D. Subordinatif
54. Anita merupakan anak yang cerdas, ... ia sering tidak teliti ketika mengerjakan tugasnya.
A. sebelum
B. sesudah
C. dan
D. tetapi
55. Sebagai keilmuan, terjadinya paradigma bahasa bahwa hal yang wajar. Hal ini biasa terjadi, namun sesungguhnya paradigma itu sendiri merupakan petunjuk teori yang membentuk kerangka berpikir bagaimana manusia memandang aspek-aspek kehidupan dalam hal ini tentukan aspek kebahasaan.Perbaikan kata penghubung yang tercetak miring pada paragraf tersebut adalah ....
A. Adalah, karena
B. Ialah, akibat
C. Karena, meskipun
D. Akibat, adalah
56. Manakah kalimat dengan penulisan kata penghubung yang tepat ....
A. Risma mengumpulkan obat-obatan. Kemudian ia sumbangkan.
B. Risma mengumpulkan obat-obatan. Kemudian, ia sumbangkan.
C. Risma mengumpulkan obat-obatan. kemudian ia sumbangkan.
D. Risma mengumpulkan obat-obatan ia sumbangkan.
57. Bencana alam membuat warga sangat menderita. Mereka harus tingal di pengung-sian, kehilangan aktivitas ... mata pen-caharian. Dini hari kemarin, curah hujan yang tinggi telah menjebol tangggul ... menahan luapan lumpur panas di Porong, Sidoarjo. Lumpur yang bercampur air ... merendam jalan raya serta rel kereta api ... sekitar 200 rumah di desa Ketapang dan Siring Barat. Langkah pengamanan darurat harus segera dilakukan untuk menyelamat-kan para korban agar tidak lebih menderita karena bencana.Kata penghubung yang tepat untuk melengkapi bagian yang rumpang pada paragraf tersebut adalah ....
A. dan, yang tidak hanya-tetapi juga
B. atau, agar, tidak, hanya-melainkan juga
C. juga, lalu, tidak, tetapi
D. serta, untuk, bukan-melainkan
58. Kalimat dengan penulisan kata penghubung yang tepat ....
A. Guru memberi latihan, kemudian murid mengerjakan.
B. Guru memberi latihan, Kemudian murid mengerjakan.
C. Guru memberi latihan, kemudian, murid mengerjakan.
D. Guru memberi latihan, murid mengerjakan.
59. Tujuan pelatihan kecerdasan emosional ini ... orang tua sadar terhadap emosi mereka sendiri dan dapat menggunakan kepekaan mereka ... menyelaraskan diri secara tulus dengan perasaan anak mereka.
Kata penghubung antarklausa yang tepat untuk melengkapi kalimat tersebut adalah ....
A. demi, bagi
B. bila, agar
C. agar, untuk
D. bahwa, yang
60. Nama lain dari konjungsi adalah ....
A. kata kerja
B. kata penghubung
C. kata dasar
D. kata turunan
61. Jasa-jasa ekologi yang terdapat di Kawasan Ekosistem Leuser mencakup penyediaan air bersih, pengendalian erosi ... banjir, pengaturan iklim lokal, penyerapan karbon, perikanan air tawar,... keindahan alam mendukung industri pariwisata. Jasa-jasa ini hanya dapat tersedia ... Kawasan Ekosistem Leuser dijaga dan dipelihara fungsinya sebagai suatu kesatuan interaksi yang utuh.Kata penghubung yang tepat untuk melengkapi bagian yang rumpang pada paragraph tersebut adalah ....
A. dan, serta, jika
B. serta, yakni, dan
C. yaitu, bahkan, bahwa
D. atau, tetapi, sebab
62. Yang bukan contoh konjungsi yaitu ....
A. atau
B. ketika
C. yang
D. dan
63. Bilaslah pakaian itu sampai bersih, kemudian jemur di bawah matahari
Kalimat diatas termasuk konjungsi ....
A. Konjungsi koordinatif
B. Konjungsi subordinatif
C. Konjungsi kronologis
D. Konjungsi antarkalimat
64. Berikut ini yang bukan termasuk konjungsi koordinatif adalah ....
A. tetapi
B. ketika
C. dan
D. atau
65. Kalimat berikut yang termasuk konjungsi kronologis ....
A. Banjir telah merendam seluruh gedung sekolah akibatnya semua siswa diliburkan
B. Ayam goreng yang sudah matang harus ditiriskan lebih dulu, sesudah itu baru disajikan dengan nasi hangat.
C. Kita tidak akan menemukan sesuatu jika tidak mencarinya.
D. Mereka senang pergi ke rumah Doni karena diberi banyak makanan.
66. Galang ingin pamit, ... sang ayah ingin tinggal lebih lama.
A. melainkan
B. atau
C. padahal
D. sedangkan
67. Berikut ini yang merupakan jenis konjungsi adalah ....
A. komunikator
B. korporatif
C. komulatif
D. korelatif
68. Dia tidak membeli obat di apotek ... di warung Pak Arland.
A. melainkan
B. atau
C. padahal
D. sedangkan
69. Kakak menyukai tanaman sedangkan adik menyukai binatang
Konjungsi dalam kalimat di atas bermakna ....
A. pengandaian
B. perumpamaan
C. penambahan
D. pertentangan
70. Bas Kevin bukan pilot ... seorang masinis.
A. melainkan
B. atau
C. padahal
D. sedangkan